

Biasakan anak-anak untuk mencuci tangan setelah melakukan aktivitas, datang dari bepergian dan pada saat makan untuk mengurangi resiko terkena flu, batuk dan diare.
Mencuci tangan dengan sabun sangatlah penting karena sabun cuci tangan dapat membuat semua kotoran-kotoran di tangan larut di dalam air. Bakteri, debu, dan bahan kimia yang menempel di tangan dapat larut hanya dengan sabunan sebentar! Sabun cuci tangan untuk anak dari Attitude ini memang kuat dalam membersihkan kotoran, tapi sangat lembut di tangan anak-anak sehingga sangat aman untuk pemakaian berulang. Dibuat dari bahan-bahan dengan dasar tanaman dan mineral, kamu tidak perlu takut menggunakan ini untuk mencuci tangan anakmu.
Poin Menarik
- Terbuat dari bahan-bahan dengan dasar tanaman dan mineral
- Carcinogen free
- Tersertifikasi eco-friendly dari EcoLogo
- Hypoallergenic
- Vegan
- Sangat lembut untuk tangan anak-anak
- Komposisi: Aqua, sodium coco-sulfate, coco-glucoside, decyl glucoside, glycerin, glyceryl oleate, citric acid, sodium gluconate, sodium citrate, parfum/fragrance, sodium benzoate, potassium sorbate, derived from natural ingredients
- Tidak menerima penukaran atau pengembalian barang